Membuat Header Website Tampak Menarik
1. Buka Photoshop, Caranya : Pada Windows klik : Start > All Program > Adobe Photoshop
2. Tentukan Ukuran dari header website kita. Ukuran header anda sesuaikan dengan layout website anda ya. Disini saya mengambil contoh dari website ilmugrafis, ok ukuran header dari website ilmugrafis.com adalah 800 px X 150 px , itu artinya panjang 800 pixels dan lebar 150 pixels
3. ok sekarang masukkan 2 gambar yang akan kita gabungkan nantinya.
Caranya : Klik File > Open > Pilih Gambar > Open (foto Indonesia Berkibar & foto anak nusantara)
Caranya : Klik File > Open > Pilih Gambar > Open (foto Indonesia Berkibar & foto anak nusantara)
4. Ok sekarang gunakan move tool dan pindah gambar foto Indonesia Berkibar ke lembar kerja yang tadi kita buat dan nantinya akan menjadi layer 1, kemudian lalu lanjutkan dengan foto anak nusantara dan foto ini akan menjadi layer 2. Ok sekarang waktunya memasking, klik add vector mask
kemudian kita lakukan 3 langkah yaitu :
A) klik gradient tool lalu
B) setting warnanya ke hitam putih lalu
C) sapukan ke gambar dari kanan ke kiri (lihat tanda garis hitam)
A) klik gradient tool lalu
B) setting warnanya ke hitam putih lalu
C) sapukan ke gambar dari kanan ke kiri (lihat tanda garis hitam)
Kemudian klik Text Tool dan beri sedikit tulisan misal www.indonesiaraya.com
Buat lagi kotak di sebelah kanan dan beri tulisan moto atau slogan atau apapun yang bermakna, kali ini saya menulis :
Bangunlah Jiwanya... Bangunlah Badannya... Untuk Indonesia Raya
Buat lagi kotak di sebelah kanan dan beri tulisan moto atau slogan atau apapun yang bermakna, kali ini saya menulis :
Bangunlah Jiwanya... Bangunlah Badannya... Untuk Indonesia Raya
gambar : hasil header website
5. SIMPAN KEDALAM MY DOKUMEN, BERINAMA EKSKUL ICT-PHOTOSHOP1 NAMA LENGKAP KELAS
Info dan Kontak Penulis
Johan Felisitas
Tentang Penulis : Lahir di Surabaya 1986, Menyukai komputer grafis terutama program photoshop dan coreldraw. Saat ini bekerja sebagai designer grafis di salah satu perusahaan swasta di Surabaya
Tentang Penulis : Lahir di Surabaya 1986, Menyukai komputer grafis terutama program photoshop dan coreldraw. Saat ini bekerja sebagai designer grafis di salah satu perusahaan swasta di Surabaya
0 komentar:
Posting Komentar